Cara Screenshot Pada Layar PC Tanpa Software

| Rabu, 08 Februari 2012
Kali ini saya akan nge-share Cara Screenshot Pada Layar PC Tanpa Software
Buat para pemula mungkin bingung saat akan menScreenshoot pada desktop,
oleh karena itu saya ingin membantu Anda untuk memecahkan masalah ini,
caranya bisa dilihat Di Sini

Perhatikan Baik" . . .!!!
1. Tentukan layar yang akan di Screenshoot.
2. Tekan tombol seperti pada gambar berikut.













3. Selanjutnya Anda buka Aplikasi edit gambar bawaan windows (Paint)



4. Tekan tombol Ctrl + V
5. Selanjutnya Anda Save . . .

Bagaimana . . .

Ayo Gan Komentar dan Kritiknya , Atau Saran untuk Memuat Tips" lainya . . .
Blog ini ga akan maju tanpa adanya request dari anda . . .!!!

0 komentar:

Posting Komentar

Next
▲Top▲